√ Top 10 Aplikasi Kencan Android Terpopuler 2019

Mencari pasangan memang tidak semudah seperti membalikkan telapak tangan. Pergaulan yang luas belum tentu menjamin kamu dapat memperoleh pasangan dengan mudah dan sesuai dengan harapan. Nah, jika kamu memang sedang kesulitan mencari pasangan hidup, mungkin kamu bisa mencoba beberapa aplikasi mencari jodoh yang direkomendasikan berikut ini.

Aplikasi cari pasangan yang memudahkan setiap orang untuk berkenalan dengan seseorang yang berada di seluruh dunia. Dan bisa berkenalan dengan orang Indonesia atau juga orang bule. Bahkan, status pengguna aplikasi juga bermacam-macam, mulai dari lajang, duda, sampai janda. Walau tidak menjamin untuk mendapatkan pasangan yang diidamkan, namun tidak ada salahnya jika kamu mencobanya. Contoh berikut ini Top 10 Aplikasi Kencan Android Terpopuler 2019.

1. Tinder

Tinder

Tinder adalah sebuah aplikasi yang menyenangkan untuk berkenalan dengan orang-orang baru. Pada aplikasi ini, kamu bisa melihat foto-foto orang yang bisa diajak berkenalan dengan menggeser layar smartphone kamu. Jika kamu menyukai seseorang, maka bisa memberi ‘like’ di bawah fotonya. Bila berjodoh, seseorang akan memberi ‘like’ kembali pada foto kamu. Tinder bisa bisa untuk mengobrol dengan orang yang disukai serta sharing foto atau momen lainnya. Tinder bisa di download ke perangkat Android melalui Google Play Store.

Baca juga : Aplikasi Simontox

2. Lovely

Lovely

Aplikasi mencari jodoh online gratis, yaitu Lovely siap membantu untuk menemukan pasangan sejati. Pengguna aplikasi PINK diberikan kebebasan untuk memilih pasangan yang cocok untuk didekati. Lovely juga bisa membuat usernya tertarik untuk mencoba.

Aplikasi ini gratis, jadi tidak perlu repot membayar apapun hanya untuk menemukan jodoh secara online.

Baca juga : Aplikasi Android Kontrol Kesehatan

3. OkCupid

OkCupid

Bagi para single bisa mencoba aplikasi yang satu ini. Sebelum menggunakan OkCupid, harus mengisi serangkaian pertanyaan, mengenai pandangan hidup, etika hubungan, dan opini pribadi. Lalu tambahkan foto agar dilihat oleh orang lain. OkCupid menyediakan fitur pengirim pesan, jadi bisa terkoneksi dengan seseorang yang baru hanya dalam waktu sekejap.

Baca juga: Aplikasi Android Bokeh Full HD

4. Tantan

Tantan

Ingin mencari pasangan lewat aplikasi chat?. Maka kamu mencoba aplikasi Tantan. Aplikasi yang cukup populer di kalangan remaja, namun bukan berarti orang dewasa tidak boleh menggunakannya. Justru di Tantan kamu bisa menemukan berbagai macam usia untuk teman chatting dan ke jenjang yang lebih serius. Sistem mencari pertemanannya cukup mudah, hanya perlu match dengan orang pilihan. Jika match, maka bisa melanjutkan hubungan lebih intens dengan cara chatting. Namun, jika tidak match dengan orang yang sudah dipilih, maka tidak bisa mengakses obrolan.

Yang menarik dari aplikasi Tantan yaitu kehadiran fitur break the ice nya. Tantan akan memberikan sepuluh pertanyaan kepadamu dan kepada pasangan match kamu. Jika, bisa mengenal satu sama lain melalui jawaban dari 10 pertanyaan tersebut.

Baca juga : Download Aplikasi Video Bokeh Full

5. eHarmony

eHarmony

Aplikasi yang sudah membantu lebih dari 1 juta orang untuk menikah. Aplikasi yang merupakan salah satu situs dan aplikasi pencarian pasangan yang cukup terpercaya sehingga bisa saja menjadi pasangan selanjutnya yang akan menikah.

Setelah mendaftar melalui aplikasi ini, kamu akan diminta untuk mengisi angket dan profil pribadi. Setelah mengunggah foto diri, maka akan menerima calon kandidat pasangan secara harian. Jika merasa cocok dengan seseorang, maka kamu bisa berkirim pesan dengannya. Aplikasi ini cukup aman. Sehingga, kamu tidak perlu ragu mencari jodoh secara online dengan mengandalkan eHarmony. Aplikasi ini, calon anggotanya harus berusia minimal 18 tahun.

Baca juga : Aplikasi Xhub

6. Jaumo

Jaumo

Ingin mencari jodoh melalui aplikasi chatting online?. Maka kamu bisa memilih aplikasi Jaumo, merupakan aplikasi dimana memungkinkan untuk mendapatkan pasangan hidup sesuai dengan kriteria yang diinginkan.

Di sini, akan mengawali cari jodoh dengan melakukan chatting. Lalu chatting secara intens, maka bisa memulai flirting. Memasuki tahap ini artinya pasangan sudah siap ketemuan.

7. BeeTalk

BeeTalk

Aplikasi ini pernah membuat iklan TV dengan menggunakan model dari artis muda yang sedang digandrungi, seperti Ariel Tatum, AL Ghazali, dan Pevita Pearce. BeeTalk yaitu aplikasi cari jodoh yang dibuat oleh perusahaan asal Thailand. Aplikasi yang memiliki kemiripan dengan aplikasi Tinder. Namun untuk menjadi teman di dalam BeeTalk, kau tidak perlu match dulu. Mencari teman baru melalui BeeTalk cukup mudah. BeeTalk menambah berbagai fitur agar menjadi semakin menarik. Seperti ada forum travelling, kuliner, fitness, dan masih banyak lagi untuk bertukar informasi satu sama lainnya.

8. Badoo

Badoo

Badoo sebagai situs paling terpopuler di dunia juga menyediakan aplikasi untuk platform iOS, Android, dan Windows Phone. Badoo menjadi aplikasi dimana kamu bisa berkenalan dengan orang lain yang berada di negara-negara luar Indonesia. Karena, situs ini beroperasi di 180 negara. Kamu bisa temukan jodoh dengan bantuan Badoo dengan aman dan terpercaya.

9. Clover Dating App

Clover Dating App

Clover Dating App bisa menjadi salah satu solusi cerdas bagi yang ingin mencari pasangan lewat chatting. Adalah aplikasi yang memudahkan penggunanya untuk mencari jodoh. Beragam fitur menarik dipasang ke dalam Clover Dating App. Kamu bisa mencari pasangan untuk sekedar menemani chatting, pacaran, atau mencari seseorang yang bisa dijadikan teman hidup. Kamu juga dibebaskan untuk mencari pasangan berdasarkan golongan darah, tinggi badan, suku juga ras, dan jenis pekerjaan.

10. Find your Love

Find your Love

Find your Love merupakan aplikasi yang sudah diunduh hampir 500.000 kali penggunanya. Dengan aplikasi Find your Love ini memudahkan kamu untuk mencari pasangan dari seluruh dunia. Kamu bisa mendapatkan calon pasangan dari seluruh dunia.  Find your Love juga memungkinkan penggunanya untuk memilih pasangan berdasarkan, suku, ras, agama, tinggi badan, dan ciri-ciri lainnya. Bisa dipastikan bahwa Anda mungkin saja bisa mendapatkan pasangan sesuai kriteria tentunya.

Dengan begitu aplikasi ini memudahkan dalam hal pencarian jodoh, semua tergantung bagaimana kamu bisa memanfaatkan dan juga mencari jodoh sesuai dengan keinginanmu. Nah, itulah contoh dari Top 10 Aplikasi Kencan Android Terpopuler 2019. Semoga menjadi manfaat.